Panduan Lengkap Microsoft Windows XP Professional /
Wahana Komputer
text
Yogyakarta : Andi,
2004
Buku ini dikemas secara praktis sehingga dapat memperoleh panduan lengkap dan aplikatif untuk MS Windows XP Professional. Buku ini membahas: instalasi Windows XP Professional; komponen Windows XP; fitur Windows XP Professional; dukungan multimedia; jaringan dan internet; dan lain-lain.
Program Komputer
URN:ISBN:979-731-271-2